Sabtu, 17 November 2018
Hari ke Enam belas meningkatkan kecerdasan anak
Milad kakak
Tantangan hari ini bertepatan dengan milad si kakak,iyah bolang alias bicah lanang si emak yang tepat sekali di tanggal 16 nov ini genap usianya 4 tahun,alhamdulillah maa syaa Allah gak kerasa ya,baarakallahu fii umrik kakak tambah berkah usianya tambah sholeh semoga Allah melimpahkan & menjadikan pribadi & akhlak menjadi Manusia Mushlih.Aamiin
Tak banyak yang kita lakukan hari ini,si emak hari ini hanya mengajak si kakak lebih bersyukur terus karena usianya yang semakin matang,
"Kakak,baarakallah ya tambah sholeh ya"ucap si emak kepada si kakak
"Kakak sekarang usianya berapa tahun ya????"tanya si emak
"4 tahun mi,askal udah mau sekolah ya mi"jawabnya
"In syaa Allah kakak"ucap si emak
"Yeeeay,,,askal mau sekolah"serunya girang
Semoga Allah memudahkan & melancarkan serta mengabulkan hajat mu ya ka,si emak selalu bertanya saat kita sedang ngobrol bersama,
"Kakak,klo sudah gede cita citanya mau jadi apa"tanya si emak
"Askal mau jadi doktel hafidz ya mi"jawab
Selalu jawaban itu yang keluar jika di tanya pengen jadi apa klo sudah gede
"Kakak,kenapa pengen jadi dokter???"tanya si emak iseng
"Askal mau obatin ummi dulu,terus ngaji"jawabnya polos
"Maa syaa Allah ka,ummi do'ain ya semoga Allah mengizinkan ya"jawab si emak
Dari berbagai percakapan yang terjadi si emak sudah banyak menyimpulkan pesan positif & cara berpikir positif si kakak,kakak semakin berani mengungkapkan keinginannya,semakin ingin tahu lebih banyak,semakin penasaran dengan segala hal baru,pertanyaan pertanyaan yang si emak berikan sebagai sarana meningkatkan kecerdasan intelektualnya,juga fase fase di mana kakak bisa menjawab segala pertanyaan si emak dengan tepat.
Hari ke#16
Team Kazoekoe
#kuliahbundasayang
#gamelevel3
#familyproject
#myfamilymyteam
#institutibuprofesional
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Memaksimalkan Ikhtiar CintaNya
Hari #1 Wahai Dzat yang Maha menciptakan dunia dan isinya,sore ini saya percaya Engkau menciptakan laut,pasir juga airnya yang a...
-
Hari #1 Wahai Dzat yang Maha menciptakan dunia dan isinya,sore ini saya percaya Engkau menciptakan laut,pasir juga airnya yang a...
-
*"Anak kita tidak tidak diciptakan untuk bermain. Tapi..."* _(By Ustadz Harry Santosa)_ Anak memang tidak diciptakan u...
-
Materi#4 Smart & Sumber Daya Bunda Salihah Smart merupakan akronim dari Specific,Measurable, Achievable, Relevant, Time Bound.Smart ada...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar